
Rabu, 17 Mei 2023, BNN Provinsi Kepulauan Riau ikuti Webinar Gerakan Masyarakat dan Pemuda Anti Narkoba Menuju Pemilu dan Pilkada Serentak Tahun 2024.
Pada kegiatan kali ini dihadiri oleh Bapak Drs. Ali Chozin, Apt.,M.Si selaku Kabag Umum BNNP Kepri dan Bapak Irfan Holan Asi Sitompul, S.E. selaku Perencana Ahli Muda BNNP Kepri.